Gelar Pasukan Pengamanan Sambut Kehadiran Presiden Joko Widodo di Nganjuk Jawa Timue

- 20 Desember 2022, 14:09 WIB
Parsiapan pasukan jelang kedatangan Joko Widodo Peesiden RI
Parsiapan pasukan jelang kedatangan Joko Widodo Peesiden RI /

JURNAL NGAWI - Memastikan kunjungan Presiden RI di wilayah Nganjuk aman, lancar dan sukses, maka diadakan gelar pasukan yang bertempat di GOR Bung Karno Nganjuk, Jawa Timur Selasa (19/12/2022)

Kunjungan Presiden Republik Indonesia Ir Joko Widodo tersebut dipersiapkan agar kegiatan menjadi lancar, aman dan terkendali serta sukses.

Gelar pasukan dipimpin langsung oleh Danrem Kolonel Inf Deni Rejeki, S.E., M.Si. yang diikuti oleh Kapolres Madiun AKBP Anton Prasetyo, S.H. S.I.K., M.Si, Kapolres Madiun Kota AKBP Suryono serta Dandim Korwil V Madiun.

Baca Juga: Polres Ngawi Tangkap Komplotan Curanmor Meresahkan Warga Ngawi Kota 5 Sepeda Motor Diamankan

Baca Juga: Usia dan Tinggi 23 Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF 2022, Simak Jadwal Pertandingan Lengkap Disini

Baca Juga: Sejarah Natal yang Digelar 4 Januari, dan Bagaimana Natal 2022 Ini? Simak Ulasannya...

Untuk Polres Ngawi dihadiri langsung oleh Kapolres Ngawi AKBP Dwiasi Wiyatputera, S.H, S.I.K., M.H.

Gelar pasukan dimaksudkan untuk mengecek kekuatan anggota yang terlibat dalam kunjungan kerja Presiden RI dan juga demi sukses serta amannya kegiatan tersebut.

Kegiatan tersebut juga untuk melihat dan memastikan, seberapa kesiapan sarana dan prasarana selama pengamanan, juga memberikan petunjuk dan arahan selama kunjungan kerja Presiden RI Jokowi di wilayah Nganjuk.***

Editor: Rochmatullah Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x