5 Pusat Perbelanjaan Terpopuler di Madiun Yang Wajib Dikunjungi, Tempat Belanja Favorit Warga Madiun

- 6 Desember 2023, 08:26 WIB
Plaza Lawu Madiun salah satu pusat perbelanjaan di Kota Madiun Jawa Timur
Plaza Lawu Madiun salah satu pusat perbelanjaan di Kota Madiun Jawa Timur /Plaza Lawu Madiun

JURNAL NGAWI - Madiun Adalah kota yang kaya akan budaya dan kuliner, tidak hanya menawarkan pesona sejarahnya, tetapi juga memiliki pusat perbelanjaan yang menarik perhatian. Inilah lokasi-lokasi Mall di Madiun yang memudahkan Anda untuk berbelanja atau sekedar healing jalan-jalan?

Madiun bukan hanya memiliki Makanan kuliner yang khas, melainkan sudah dilengkapi dengan beberapa pusat perbelanjaan yang lengkap dan sering dijadikan sebagai tempat nongkrong bagi anak-anak muda di Kota Madiun.

Saat liburan atau berkunjung ke Madiun, dan ingin berbelanja, tak perlu khawatir karena Madiun memiliki mall yang lokasinya tak jauh dari pusat kota Madiun.

Inilah 5 pusat perbelanjaan di Madiun yang patut dikunjungi untuk memenuhi segala kebutuhanmu selama berada di kota ini.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Caffe di Kota Madiun yang Wajib Dicoba, Tempat Nongkrong Seru untuk Teman dan Pacar!

1. Plaza Lawu: Pusat Belanja Terbesar dengan Bioskop Megah

Plaza Lawu, sebelumnya dikenal sebagai Pasaraya Sri Ratu, telah menjadi pusat perbelanjaan utama sejak pembukaannya pada 12 Desember 2018.

Berlokasi di pusat kota, Plaza Lawu tidak hanya menawarkan berbagai toko dan restoran, tetapi juga memiliki bioskop terbesar dan teramai di Kota Madiun. Dengan empat lantai yang menawarkan pengalaman berbelanja yang lengkap, Plaza Lawu adalah destinasi wajib bagi pecinta belanja.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata Kuliner Durian Terbaik di Madiun, Yang Wajib Di Coba

2. Plaza Madiun: Tempat Favorit Keluarga untuk Berbelanja

Seberang jalan dari Plaza Lawu, Plaza Madiun telah menjadi pusat perbelanjaan terkemuka di Kota Madiun sejak tahun 2005.

Halaman:

Editor: Zayyin Multazam Sukri

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x