Kapolres Ngawi Membuka Pelatihan Kemampuan Etika Budaya Melayani

- 1 Desember 2022, 05:59 WIB
Etika Budaya Melayani Polisi Polres Ngawi
Etika Budaya Melayani Polisi Polres Ngawi /

"Tanpa didukung oleh SDM yang Profesional maka prasarana penunjang yang sudah tersedia di Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu Polres Ngawi saat ini maka tidak akan ada artinya," ujar Kapolres Ngawi AKBP Dwiasi.

Di akhir pelatihan, Dian Saputra menekankan kembali bahwa yang utama dalam melayani masyarakat ada 2 (dua) poin penting yakni Personal Groming dan Strategi komunikasi yang berpengaruh.

"Dan jadilah manusia yang 'bisa merasa' jangan "merasa bisa,' agar kita mau belajar dan belajar lagi untuk menjadi lebih baik lagi," tutup Dian.***

Halaman:

Editor: Zayyin Multazam Sukri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x