Lengkap Jadwal VNL 2023 Start 30 Mei Simak Live TV dan Link Live Streaming

29 Mei 2023, 12:34 WIB
berikut jadwal VNL 2023 lengkap total hadiah dan link live streaming /volleyballworld

JURNAL NGAWI - Simak inilah jadwal lengkap Volleyball Nations League (VNL) 2023 tayang di TV mana dan info link live streaming VNL 2023.

Dapatkan link live streaming VNL 2023 yang akan dimulai pada 30 Mei hingga 6 Juni 2023.

Sebanyak 16 negara dengan history voli terbaik di dunia akan bertanding dalam VNL tahun ini.

 

 Baca Juga: Fakta Menarik VNL 2023 Jadwal, Tim Peserta, Aturan, hingga Total Hadiah Pertandingan Voli Antar Negara

Baik tim voli putra maupun voli putri akan memperebutkan hadiah jutaan dollar.

Bagi pecinta voli nasional, kalian bisa menyaksikan tayangan VNL 2023 lewat saluran TV maupun live streaming.

Adapun jadwal VNL 2023 putri pekan pertama akan bergulir tanggal 30 Mei sampai 6 Juni 2023. Pertandingan dimainkan di Nagoya (Jepang) dan Antalya (Turki).

Sedangkan untuk tim voli putra akan dimulai pada 5 Juni sampai 12 Juni 2023.

Siaran langsung VLN 2023 akan disiarkan secara live streaming di TV Online Vidio dan MOJI TV sesuai dengan jadwal.

Baca Juga: Timnas Indonesia Panggil 10 Pemain Abroad Jelang Lawan Argentina dan Palestina di FIFA Matchday

Berikut jadwal VNL 2023 untuk tim voli putri:

Selasa, 30 Mei 2023

Pukul 14.10 WIB Jerman vs Belanda
Pukul 17.40 WIB Jepang vs Republik Dominika
Pukul 21.00 WIB Italia vs Thailand

Rabu, 31 Mei 2023

Pukul 00.00 WIB Polandia vs Kanada
Pukul 13.00 WIB Kroasia vs Bulgaria
Pukul 16.00 WIB Cina vs Brasil
Pukul 21.00 WIB Serbia vs Amerika Serikat

Kamis, 1 Juni 2023

Pukul 00.00 WIB Korea Selatan vs Turki
Pukul 10.00 WIB Kroasia vs Jerman
Pukul 13.00 WIB Bulgaria vs Republik Dominika
Pukul 16.00 WIB Brasil vs Belanda
Pukul 18.00 WIB Kanada vs Thailand
Pukul 21.00 WIB Polandia vs Italia

Jumat, 2 Juni 2023

Pukul 00.00 WIB Turki vs Serbia
Pukul 11.10 WIB Cina vs Jerman
Pukul 14.10 WIB Republik Dominika vs Belanda
Pukul 17.40 WIB Kroasia vs Jepang
Pukul 18.00 WIB Thailand vs Polandia
Pukul 21.00 WIB Kanada vs Korea Selatan

Sabtu, 3 Juni 2023

Pukul 00.00 WIB Amerika Serikat vs Italia
Pukul 10.40 WIB Brasil vs Republik Dominika
Pukul 13.40 WIB Cina vs Belanda
Pukul 17.10 WIB Bulgaria vs Jepang
Pukul 18.00 WIB Polandia vs Serbia
Pukul 21.00 WIB Amerika Serikat vs Korea Selatan

Minggu, 4 Juni 2023

Pukul 00.00 WIB Turki vs Italia
Pukul 10.40 WIB Kroasia vs Brasil
Pukul 13.40 WIB Jerman vs Bulgaria
Pukul 17.10 WIB Jepang vs Cina
Pukul 18.00 WIB Thailand vs Korea Selatan
Pukul 21.00 WIB Kanada vs Serbia

Senin, 5 Juni 2023

Pukul 00.00 WIB Amerika Serikat vs Turki

Baca Juga: Cetak Sejarah Fahry Septian Atlet Voli Indonesia Pertama di Liga Top Eropa

 

Pekan 1 untuk Voli Putra (6 Juni-12 Juni)

Selasa, 6 Juni 2023
- 14.10 WIB: Bulgaria vs China
- 17.40 WIB: Jepang vs Iran

Rabu, 7 juni 2023
- 03.30 WIB: Italia vs Argentina
- 07.00 WIB: Kanada vs Kuba
- 13.00 WIB: Slovenia vs Serbia
- 16.00 WIB: Polandia vs Prancis

Kamis, 8 Juni 2023
- 03.30 WIB: Amerika Serikat vs Belanda
- 07.00 WIB: Brasil vs Jerman
- 10.00 WIB: Slovenia vs Bulgaria
- 13.00 WIB: Serbia vs China
- 16.00 WIB: Polandia vs Iran
- 22.00 WIB: Belanda vs Kuba

Jumat, 9 Juni 2023
- 03.30 WIB: Italia vs Amerika Serikat
- 07.00 WIB: Argentina vs Brasil
- 11.10 WIB: China vs Prancis
- 14.10 WIB: Polandia vs Bulgaria
- 17.40 WIB: Jepang vs Serbia
- 22.00 WIB: Belanda vs Jerman

Sabtu, 10 Juni 2023
- 03.30 WIB: Italia vs Kuba
- 07.00 WIB: Kanada vs Argentina
- 10.40 WIB: Prancis vs Slovenia
- 13.30 WIB: Iran vs China
- 17.10 WIB: Jepang vs Bulgaria

Minggu, 11 Juni 2023
- 00.00 WIB: Jerman vs Italia
- 03.30 WIB: Brasil vs Kuba
- 07.00 WIB: Kanada vs Amerika Serikat
- 10.40 WIB: Slovenia vs Iran
- 13.40 WIB: Serbia vs Polandia
- 17.10 WIB: Jepang vs Prancis
- 22.00 WIB: Argentina vs Belanda

Senin, 12 Juni 2023
- 01.30 WIB: Amerika Serikat vs Brasil
- 05.00 WIB: Kanada vs Jerman

Link Live Streaming VNL 2023

Pertandingan voli putra dan putri VNL 2023 dapat diakses melalui link live streaming Volleyball Nations League berikut.

[LINK LIVE STREAMING VNL 2023]

Berikut hadiah VNL 2023, FIVB menganggap hadiah dari kompetisi ini di kelompok pria dan wanita sama yakni.

Juara 1 : $1.000.000
Juara 2: $500,000
Juara Ketiga : $300,000
Juara 4: $180.000
Juara 5: $130.000
Juara 6: $85.000
Juara 7: $65.000
Juara 8: $40,000

Berikut daftar peserta VNL 2023 dari tim bola voli putra :

Argentina
Brasil
Bulgaria
Kanada
Cina
Kuba
Prancis
Jerman
Iran
Italia
Jepang
Belanda
Polandia
Serbia
Slovenia
Amerika Serikat

Berikut daftar peserta VNL 2023 tim bola voli Putri :

Brasil
Bulgaria
Kanada
Cina
Kroasia
Republik Dominika
Jerman
Italia
Jepang
Korea Selatan
Belanda
Polandia
Serbia
Thailand
Turki
Amerika Serikat

Itulah informasi terkait jadwal VNL 2023 lengkap dengan daftar peserta dan link live streaming Volleyball Nations League.***

 

Editor: Zayyin Multazam Sukri

Tags

Terkini

Terpopuler