Langsung Plong! 9 Buah Atasi Sembelit Selain Pepaya, BAB Dijamin Lancar Seketika

- 5 Mei 2024, 19:15 WIB
Ilustrasi sembelit atau susah BAB.
Ilustrasi sembelit atau susah BAB. /Pixabay/Azmi Talib/

JURNAL NGAWI - Sulit buang air besar (BAB) sering dihadapi manusia membuat makan dan aktifitas lainnya tidak nyaman. Jangan panik, karena ada beberapa buah-buah yang efektif menjadi obat sembelit. Tidak hanya pepaya, ada banyak jenis buah yang bisa kamu konsumsi sesuai kondisi tubuh Anda.

Normalnya, BAB manusia tiga hari sekali atau 2 kali dalam seminggu. Namun, tidak jarang kita alami BAB tidak lancar terasa kembung di dalam perut membuat sulit untuk beraktifitas.

Susah BAB atau sembelit bisa diatasi dengan obat-obatan tapi kondisi ini bisa diatasi jika Anda mengubah gaya hidup terutama menjaga asupan makanan. Agar tidak sembelit memperbanyak asupan cairan dan konsumsi makanan kaya akan serat seperti buah akan melancarkan BAB.

Beberapa buah untuk melancarkan BAB umumnya mengandung serat yang bermanfaat bagi pencernaan seperti Pepaya. Tapi percayalah tidak hanya pepaya buah yang mengandung banyak serat dan bisa jadi obat sembelit.

Konsumsi buah-buahan berikut agar BAB lancar sembelit teratasi. Berikut 7 buah kaya serat atasi sembelit:

Baca Juga:

Buah Kaya Serat Obat Sembelit

1. Plum

Manfaat Buah Plum Untuk Ibu Hamil Khasiat Luar Biasa Untuk Buah Kandungan
Manfaat Buah Plum Untuk Ibu Hamil Khasiat Luar Biasa Untuk Buah Kandungan freepik.com

Buah Plum terkenal dengan kandungan antioksidan nya. Selain itu, buah ini juga kaya akan serat alami yang akan membantu Anda mengatasi sembelit. Kandungan serat dalam buah ini bermanfaat untuk memadatkan kotoran dan melancarkan proses pembuangannya.

Selain serat, plum juga mengandung senyawa fenolik dan prebiotik yang dapat mendukung pertumbuhan bakteri baik di dalam usus, sehingga dapat melancarkan pencernaan. Manfaat inilah yang membuat buah plum juga masuk ke dalam daftar buah untuk melancarkan BAB.

Halaman:

Editor: Zayyin Multazam Sukri


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah