Kisi-Kisi Pertanyaan Seminar Proposal dan Sidang Skripsi yang Sering Ditanyakan Dosen Penguji

- 19 Oktober 2022, 09:34 WIB
Ilustrasi; kisi-kisi seminar proposal dan sidang skripsi
Ilustrasi; kisi-kisi seminar proposal dan sidang skripsi /Ridwan A.Basit/Canva

Baca Juga: Pangkat Polisi Indonesia, dari Perwira, Bintara hingga Tamtama, Ini Urutannya

Pertanyaan ujian dalam seminar proposal:

1. Apa alasan memilih judul ini? Apa urgensinya?

2. Berapa lama waktu penelitian?

3. Berapa sampel dan populasi yang dibutuhkan? Apa dasarnya kamu memilih angka itu?

4. Teori apa yang kamu pakai untuk jadi landasan penelitian ini?

5. Apa instrument penelitian mu?

6. Bagaimana prosedur pengumpulan dan analisis datanya?

7. Apa alasanmu memilih subjek ini?

8. Ada berapa variabel dalam penelitian ini?

Halaman:

Editor: Zayyin Multazam Sukri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah