Tanggal 11 Januari Pasaran Selasa Pahing, Hari Ini Tahun 1693 Gunung Meletus di Italia dan Tahun 1962 di Peru

- 11 Januari 2022, 08:08 WIB
Januari 2022
Januari 2022 /

JURNAL NGAWI - Tanggal 11 Januari 2022, dalam penanggalan Jawa terhitung pasaran Selasa Pahing, atau jatuh pada tanggal 8 Jumadil Akhir 1955.

Tahun 1571 menjadi hari penting bagi Bangsawan Austria, karena pada masa itu diberikan kebebasan beragama.

Tahun 1693 terjadi sebuah tragedi gunung meletus kala meletusnya Gunung Etna di Italia.

Tahun 1787 seroang ilmuan bernama William Herschel berhasil menemukan Titania dan Oberon merupakan dua bulan Uranus.

Baca Juga: Tips Jago Bermain Freya Mobile Legends, Perlu Trik Khusus dalam Menggunakan Hero Ini, Tergolong Sulit

Tahun 1879 dalam tragedi kemanuasiaan terjadi Perang Inggris-Zulu di Afrika Selatan.

Tahun 1908 menjadi hari peresmian dimana Monumen Nasional Grand Canyon dibuat.

Tahun 1922 dalam dunia kesehatan menjadi sebuah sejarah penting kala penggunaan pertama insulin, yaitu merupakan obat untuk diabetes pada pasien manusia.

Tahun 1935 menjadi hari bersejarah bagi kaum wanita, kala Amelia Earhart menjadi wanita pertama yang terbang sendirian dari Hawaii ke California.

Halaman:

Editor: Latif Syaipudin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah