Kandungan Minuman Teh yang Dapat Membahayakan Tubuh Ketika Terlalu Sering Dikonsumi

- 10 Februari 2022, 08:35 WIB
Teh
Teh /Pixabay/congerdesaign

JURNAL NGAWI - Teh merupakan minuman yang banyak disukai oleh semua orang.

Teh bisa diminum dalam keadaan dingan maupun panas.

Teh juga memiliki beberapa kandungan yang dapat bermanfaat untuk tubuh.

Namun, ada juga beberapa kandungan tersebut yang dapat membahayakan untuk tubuh jika mengonsumsi teh terlalu sering.

Baca Juga: Hasil Piala Dunia Antar Klub 2022, Chelsea vs Palmeiras di Final, Laga Akan Berlangsung Sabtu Esok

Berikut ini beberapa kandungan yang dapat berbahaya untuk tubuh.

1. Fluoride

Mengonsumsi fluoride yang berlebihan bisa menimbulkan kerapuhan tulang dan mengakibatkan gigi menjadi kecoklatan.

Untuk menghindari terjadinya masalah ini ini, dapat meminum teh secukupnya, yaitu 3-4 cangkir sehari. Atau memilih teh hijau atau teh putih yang tanpa kafein.

Halaman:

Editor: Latif Syaipudin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah