Rekap Hasil 16 Besar All England 2023 Wakil Indonesia Tersisa 8 Pebulutangkis Ganda Putra Masih Dominan

- 17 Maret 2023, 08:41 WIB
Pasangan Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin menjadi salah satu dari 8 wakil Indonesia yang lolos ke perempat final kejuaraan badminton All England 2023, ini hasil lengkapnya.
Pasangan Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin menjadi salah satu dari 8 wakil Indonesia yang lolos ke perempat final kejuaraan badminton All England 2023, ini hasil lengkapnya. /pbsi.id/

Selain itu, 8 andalan Merah Putih mampu melewati hadangan para lawan mereka di babak 16 besar All England 2023.

Baca Juga: Ngawi Jadi Lokasi Lumbung Pangan Digital, Kapolres Dukung Pengendalian Inflasi Lewat Lumbung Digital

Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadanti mengawali rombongan merah putih melaju ke babak quarter final All England.

PriFad menang atas wakil Thailand Supissara Paewsampran/Puttita Supajirakul dua game langsung 21-16, 21-19.

Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati menang dua game langsung 21-12, 21-17 atas wakil Prancis Thom Gicquel/Delphine Delrue.

Anthony Sisinuka Ginting menang atas wakil India Prannoy H.S. lewat rubber game 22-20, 15-21, 21-17.

Baca Juga: Tampil Buruk Bersama Chelsea Pacar Kai Havertz Ikut Sedih

Lanjut M Ahsan/Hendra Setiawan menang mudah 21-14, 21-13 atas Lucas corvee/Ronan Labar dari Prancis.

Leo/Daniel menyusul seniornya setelah menaklukkan wakil Denmark Jeppe Bay/Lasse Molhede. 21-15, 21-16.

Bagas/Fikri melanjutkan dominasi sektor ganda putra Indonesia di All England usai mengalahkan wakil Malaysia Ong Yew Sin/Teo Ee Yi 21-18,21-18.

Halaman:

Editor: Zayyin Multazam Sukri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x