Bacaan Doa Sebelum Membaca Al-Quran Arab Latin dan Terjemahannya

- 29 Maret 2022, 18:18 WIB
Bacaan Doa Sebelum Membaca Al-Quran Arab Latin dan Terjemahannya
Bacaan Doa Sebelum Membaca Al-Quran Arab Latin dan Terjemahannya /Jurnal Ngawi /Gambar membaca Al-Quran pixabay

JURNAL NGAWI - Salah satu dari adab atau tata krama saat membaca Al-quran yakni dengan berdoa terlebih dulu. Berikut ini merupakan bacaan doa sebelum membaca Al-Quran dalam bentuk tulisan Arab Latin dan Terjemahannya.

Bacaan Doa Sebelum Membaca Al-Quran (Arab);

اَللّهُمَّ افْتَحْ لَنَا حِكْمَتَكَ وَانْشُرْ عَلَيْنَا رَحْمَتَكَ يَا ذَا الجَلَالِ وَالإِكْرَامِ

Bacaan Doa Sebelum Membaca Al-Quran (Latin);

Allâhummaftah lanâ wansyur ‘alainâ rahmataka yâ dzal jalâli wal ikrâm.

Artinya; “Ya Allah bukakanlah untukku hikmah-Mu, dan bentangkanlah untukku rahmat-Mu, dan ingatkanlah apa yang aku lupa. Wahai Dzat Maha Agung dan Maha Mulia.”

Baca Juga: Bacaan Bilal Shalat Tarawih Witir Pada Ramadhan dan Jawaban Jamaah Lengkap Urut Arab Latin

Kemudian setelah berdoa, membaca Doa Ta’awudz sebagai berikut;

Doa Ta'awudz (Arab);

أَعُوذُ بِاللَّهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيمِ

Halaman:

Editor: Anwar Thohir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x