Tak Dibiayai Kemenpora, Timnas Futsal Indonesia Akan Berangkat Sea Games 2021 Ngeyel Berangkat Mandiri

- 12 April 2022, 12:30 WIB
Timnas futsal Indonesia juara 2 Piala AFF Futsal 2022
Timnas futsal Indonesia juara 2 Piala AFF Futsal 2022 /Twitter/@timnasfutsalDN/

JURNAL NGAWI - Futsal merupakan salah satu Cabang Olahraga (cabor) yang batal untuk mengikuti Sea Games 2021 di Hanoi Vietnam.

Hal tersebut disebabkan lantaran cabor futsal tidak memiliki jejak prestasi dan tidak berpeluang untuk mendapatkan medali emas.

Kabar ini disampaikan oleh ketua tim review PPON Moch. Asmawi melalui situs resmi Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) pada Jumat (8/4/2022).

Baca Juga: Kemenpora Coret Cabor Futsal untuk Ikut Serta Dalam Ajang Sea Games 2021

Ia menyampwikan bahwa dana untuk futsal dan 13 cabor lainnya telah dicoret atau sebanyak 14 cabor tidak ikut dalam ajang Sea Games 2021.

Pencoretan dana untuk cabor futsal ini didasarkan pada hasil review dari para akademisi.

Review tersebut dilakukan dengan cara mewawancarai pelatih, manajer, dan pengurus cabor terkait serta melihat treck record prestasi-prestasi terakhir yang pernah diraih.

Sontak hal ini membuat para pecinta futsal Indonesia kecewa.

Baca Juga: Kuliner Ramadhan, Ayam Lodho Khas Lamongan dan Tulungagung Jawa Timur, Cocok Jadi Menu Buka, Ini Resepnya

Halaman:

Editor: Latif Syaipudin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah