Prakiraan Cuaca Jawa Timur 28 Mei, Ngawi Cerah, Ponorogo, Kediri, Surabaya, dan Mojokerto Waspada Hujan Lebat

- 28 Mei 2022, 08:18 WIB
Ilustrasi, prakiraan cuaca wilayah Jawa Timur 28 Mei 2022, Kabupaten Ngawi cerah
Ilustrasi, prakiraan cuaca wilayah Jawa Timur 28 Mei 2022, Kabupaten Ngawi cerah /pixabay.com/Dimitrisvetsikas

JURNAL NGAWI - Berikut prakiraan cuaca hari ini Sabtu 28 Mei 2022 di wilayah Jawa Timur dan sekitarnya, wilayah Ngawi, Madiun, Kediri, Mojokerto, Ponorogo, hingga Surabaya.

Prakiraan cuaca di wilayah Jawa Timur ini bisa menjadi acuan kalian yang hendak melakukan aktifitas di akhir pekan Sabtu 28 Mei 2022.

Kondisi cuaca saat ini dimana banyak wilayah yang masih diterpa banjir akibat intensitas hujan yang tinggi perlu jadi kewaspadaan kita bersama.

Simak prakiraan cuaca wilayah Jawa Timur 28 Mei 2022 dan sekitarnya berikut ini seperti dilansir jurnalngawi.com dari BMKG Juanda.

Baca Juga: Jadwal PPDB Jatim 2022 Sudah Dimulai Buruan Verifikasi Rapor Kalian Simak Disini Caranya

Prakiraan cuaca beberapa wilayah hari ini 28 Mei diprediksi cerah seperti wilayah Ngawi, Magetan, dan Madiun.

Sedangkan, beberapa wilayah diprediksi terjadi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat.

BMKG Juanda menghimbau warga Jawa Timur tetap waspada dengan potensi hujan yang disertai petir dan angin kencang sesaat pada hari ini.

Berikut ini prakiraan cuaca wilayah Jawa Timur 28 Mei 2022.

Halaman:

Editor: Zayyin Multazam Sukri

Sumber: BMKG Juanda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah