Tanggal 14 Agustus Peringati Hari Pramuka? Simak Faktanya Disini

- 7 Agustus 2022, 11:44 WIB
Contoh gambar poster Hari Pramuka atau HUT Pramuka ke-61 tahun 2022.
Contoh gambar poster Hari Pramuka atau HUT Pramuka ke-61 tahun 2022. /freepik.com/Freepik

JURNAL NGAWI - Simak informasi tentang fakta peringatan Hari Pramuka yang jatuh pada tanggal 14 Agustus.

Pada bulan agustus adalah bulan yang dinantikan oleh semua warga Indonesia.

Pasalnya pada bulan agustus adalah hari kemerdekaan rakyat Indonesia.

Ternyata selain hari kemerdekaan ada beberapa momentum yang diperingati di bulan agustus. Seperti pada tanggal 14 agustus saat ini.

Baca Juga: 7 Buah Sumber Vitamin A Baik untuk Kesehatan Mata, Nomor 6 Bikin Tercengang

Pada tanggal 14 agustus ini Indonesia memperingati Hari Pramuka.

Pramuka ini diperingati setiap tahun tepat pada 14 agustus.

Tahun ini peringatan hari pramuka sudah yang ke-61, artinya kiprah Gerakan Pramuka di Indonesia sudah selama 61 tahun.

Pembentukan Gerakan Pramuka berlandaskan pada Keputusan Presiden Nomor 238 Tahun 1961 tentang Gerakan Pramuka.

Halaman:

Editor: Zayyin Multazam Sukri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x