Beasiswa 2024, Djarum Beasiswa Plus Simak Syarat, Jadwal hingga Cara Mendaftar Dapat Rp 1 Juta Per Bulan

- 6 Januari 2024, 08:55 WIB
Beasiswa Djarum 2023 Telah Dibuka, Yuk Daftar! Dapatkan Uang Saku 1 Juta per Bulan dan Fasilitas Lainnya
Beasiswa Djarum 2023 Telah Dibuka, Yuk Daftar! Dapatkan Uang Saku 1 Juta per Bulan dan Fasilitas Lainnya /djarumbeasiswaplus.org

JURNAL NGAWI - Berikut informasi beasiswa 2024 salah satu instansi non pemerintah yang selalu memberikan bantuan biaya kuliah untuk mahasiswa adalah Djarum Foundation. Untuk mendapatkan biaya hidup Rp 1 juta per bulan simak tata cara pendaftaran, jadwal, dan syarat beasiswa Djarum Beasiswa Plus.

Mahasiswa harus tahu ini cara mendapatkan beasiswa Djarum 2024. Instansi non pemerintah ini setiap tahun hadir membantu putra putri terbaik Indonesia meraih cita-cita.

Djarum beasiswa plus 2024 hadir untuk memberikan kesempatan putra putri terbaik menuntaskan pendidikan strata 1.

Beasiswa Djarum hanya diperuntukan mahasiswa yang sedang menempuh S-1 atau D4. Program Djarum Beasiswa Plus tidak membuka pendaftaran beasiswa untuk S2 atau SMA/sederajat.

Baca Juga: Resmi ! Pendaftaran Beasiswa LPDP Tahap 1 2024 Dibuka pada 11 Januari, Simak Informasi lengkapnya!

Baca Juga: Buruan Daftar 20+ Beasiswa Kuliah 2024 Terbaru Dalam Negeri dan Luar Negeri Calon Mahasiswa Harus Tahu

Adapun benefit yang didapatkan mahasiswa beasiswa Djarum yakni uang saku Rp 1 juta per bulan dan pelatihan untuk persiapan karier mahasiswa setelah lulus kuliah.

Sedangkan, mahasiswa yang bisa apply beasiswa Djarum hanya perguruan tingga yang sudah bekerja sama dengan Djarum Foundation.

Kalian mahasiswa berprestasi dan aktif di organisasi punya kesempatan besar mendapatkan beasiswa Djarum.

Halaman:

Editor: Zayyin Multazam Sukri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x