Breakingnews, Gempa Magnitudo 5,1 Guncang Jawa Timur Bagian Selatan Tidak Berpotensi Tsunami

- 16 Desember 2021, 06:16 WIB
Ilustrasi gempa di Jember Jatim
Ilustrasi gempa di Jember Jatim /BMKG

JURNAL NGAWI - BMKG menginformasikan terjadi gempa di 42 kilometer Barat Daya Jember Jawa Timur. Gempa itu berkekuatan 5,1.

Gempa magnitudo 5,1 terjadi di Jember Jawa Timur  begitu laporan BMKG melalui akun twitter resminya, Kamis 16 Desember 2021. Sekitar pukul 06.01 WIB. Gempa yang berada di 42 Kilometer Barat Daya Jember itu berada di kedalaman 10 kilometer, dan tidak berpotensi Tsunami.***

Editor: Zayyim Multazam Sukri

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah