Bacaan Doa Masuk Dan Keluar Masjid Arab Latin dan Artinya

- 22 Maret 2022, 19:40 WIB
Bacaan Doa Masuk Dan Keluar Masjid Arab Latin dan Artinya
Bacaan Doa Masuk Dan Keluar Masjid Arab Latin dan Artinya /Jurnal Ngawi /Gambar Picsart

“Allahummaftahlii abwaaba rahmatik.”

Artinya:

“Ya Allah bukakanlah untukku pintu-pintu rahmatmu.”

[HR Abu Daud: 465, dishahihkan oleh Al Albani dalam Shahih Sunan Abu Daud: 1/92]

Bacaan Doa Keluar dari Masjid Singkat

بِسْمِ اللَّهِ، وَالصَّلاَةُ وَالسَّلاَمُ عَلَى رَسُوْلِ اللهِ

اللَّهُمَّ اغْفِرْ لِى ذُنُوبِى وَافْتَحْ لِى أَبْوَابَ فَضْلِكَ

Bacaan Doa Keluar Masjid Latin Singkat
“Bismillah wash shalaatu was salaamu ‘ala Rasulillah. Allahummaghfirlii dzunubii waftahlii Abwaba Fadhlik.”

Terjemahan Doa Keluar Masjid Latin Singkat
“Bismillah wash shalaatu was salaamu ‘ala Rasulillah. Allahummaghfirlii dzunubii waftahlii Abwaba Fadhlik.”

artinya: Dengan menyebut nama Allah. Shalawat dan salam atas Rasulullah. Ya Allah, ampunilah dosa-dosaku dan bukakanlah padaku pintu karunia-Mu.” [HR Muslim: 113]

Bacaan Doa Keluar Masjid Lengkap

Halaman:

Editor: Anwar Thohir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x