Mengenal Kabupaten Ngawi, Asal Usul dan Sejarah Singkat Ngawi di Era Kolonialisme

- 7 Januari 2022, 23:41 WIB
Pasa Besar Kabupaten Ngawi
Pasa Besar Kabupaten Ngawi /Jurnal Ngawi/Foto ngawikab.go.id

Baca Juga: Persinga Ngawi Lolos Liga 3 Nasional, Berikut 8 Tim Perwakilan dari Jawa Timur

Pemerintah Hindia Belanda membangun sebuah benteng pertahanan yang kemudian di sebut Benteng Van Den Bosch, oleh masyarakat Ngawi disebut Benteng Pendem, karena seolah olah nampak terpendam dikelilingi oleh parit yang lebar dan dalam yang dialiri oleh air dari sungai.

Benteng Van De Bosch Peninggalan Pemerintah Hindia Belanda di Bangun pada tahun (1839-1845).

Peninggalan Belanda yang tidak kalah pentingnya adalah jembatan Dungus yang pernah dihancurkan Belanda untuk menghambat masuknya tentara Jepang di Ngawi.

Jembatan Dungus yang pernah dihancurkan oleh Belanda untuk menghambat masuknya tentara Jepang.***

Halaman:

Editor: Latif Syaipudin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah