Hasil Hitung Cepat PILEG 2024: PDIP Kuasai Kursi Terbanyak di DPRD Kabupaten Ngawi

- 18 Februari 2024, 00:58 WIB
HASIL HITUNG CEPAT PILEG 2024 DPRD KABUPATEN NGAWI
HASIL HITUNG CEPAT PILEG 2024 DPRD KABUPATEN NGAWI /Jurnal Ngawi /

JURNAL NGAWI - Dalam hasil hitung cepat pemilihan legislatif (Pileg) 2024 Yang Di Lakukan Jurnal Ngawi terungkap bahwa 45 nama calon anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Ngawi berhasil meraih kursi untuk periode 2024-2029.

Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) berhasil mendominasi dengan memenangkan kursi terbanyak, diikuti oleh beberapa partai lainnya.

PDIP Perjuangan menegaskan kekuatannya dalam arena politik Kabupaten Ngawi dengan meraih kursi paling banyak dalam hasil hitung cepat Pileg 2024. Dari total 45 kursi yang tersedia, PDIP berhasil mengamankan 20 kursi dari 6 daerah pemilihan (Dapil) di Kabupaten Ngawi. Prestasi ini menunjukkan kepercayaan yang diberikan oleh masyarakat terhadap partai tersebut.

Baca Juga: suara Ibas melonjak di dapil Jatim 7, disusul Mbah Kung Kanang Di Urutan Kedua

Namun demikian, kepastian hasil Pileg masih menunggu data resmi dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Ngawi. Proses real count akan memberikan gambaran yang lebih akurat terkait dengan perolehan suara masing-masing partai politik.

Selain PDIP, beberapa partai lain juga berhasil meraih kursi di DPRD Kabupaten Ngawi. Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan Golongan Karya (Golkar) masing-masing memperoleh 6 kursi, diikuti oleh Gerindra dengan 6  kursi, PAN dengan 3 kursi, dan Demokrat serta PKS dengan masing-masing 2 kursi. Sementara itu, Hanura berhasil meraih 1 kursi.

Berikut adalah daftar sementara calon anggota DPRD Kabupaten Ngawi yang berpotensi menduduki kursi legislatif sesuai dengan hasil hitung cepat Pileg 2024:

Baca Juga: Hasil Hitung Cepat Real Count Pileg 2024 Kabupaten Ngawi

Dapil 1:

Halaman:

Editor: Hafidz Muhammad Reza


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah