Pelatih Tokyo Verdy Kritik Keras Performa Arhan, Awalnya Ingin Lebih Menyerang Lalu Tapi Tak Berubah Banyak

- 8 Agustus 2023, 15:55 WIB
Pratama Arhan vs FC Tokyo, 12 Juli 2023
Pratama Arhan vs FC Tokyo, 12 Juli 2023 /Tokyo Verdy, via Instagram Pratama Arhan (@PratamaArhan8)/Tangkap layar Instagram.com/@PratamaArhan8

JURNAL NGAWI - Penampilan Pratama Arhan pada laga perdananya di kasta kedua Liga Jepang musim ini dinilai tidak memuaskan.

Pernyataan tersebut disampaikan oleh pelatih Tokyo Verdy, Hiroshi Shirofuku setelah timnya kalah 0-1 dari Shimizu S-Pulse, Minggu (6/8/2023) sore WIB di Ajinomoto Stadium, Tokyo.

Di satu sisi, Pratama Arhan akhirnya mendapatkan menit bermain di J League 2 musim ini.

Baca Juga: Ruben Onsu Berambisi Rebut Rekor Omzet di Shopee Live pada Puncak 8.8

Shirofuku memasukkan bek kiri Timnas Indonesia tersebut pada menit ke-80 menggantikan Hidemasa Koda.

Hingga pertandingan usai, Tokyo Verdy dipaksa menyerah dihadapan pendukungnya sendiri.

“Tentu ini sebuah musibah. Saya ingin dia memperlihatkan kelebihannya dalam menggunakan kaki kiri dan lemparan ke dalam," ujar Hiroshi Shirofuku dikutip dari laman resmi klub.

Baca Juga: Kesan Rafael Struick pada Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong, Dia Adalah Pelatih yang Sangat Sibuk

"Tapi dia tidak bisa melakukannya lebih jauh."

Halaman:

Editor: Latif Syaipudin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah