Media Inggris Prediksi Indonesia Kalah 2-0, Pemain Australia Latihan Tendangan Penalti

- 28 Januari 2024, 07:56 WIB
16 Besar piala Asia 2023 Australia vs Indonesia
16 Besar piala Asia 2023 Australia vs Indonesia /The AFC/

JURNAL NGAWI - Timnas Indonesia akan menghadapi Australia di babak 16 besar Piala Asia 2023 Qatar, Minggu 28 Januari 2024, kick off pukul 18.30 WIB live RCTI dan streaming Vision+.

Skuad Garuda lolos 16 besar AFC Asian Cup 2023 setelah berada di ranking 4 peringkat 3 terbaik.

Kyrgizstan yang menahan imban Oman di laga terakhir babak grup memastikan Timnas Indonesia bertemu Australia di babak gugur.

Mencetak 3 gol kebobolan 6 gol catatan Timnas Indonesia di babak Grup D Piala Asia 2023.

Sejumlah media meramalkan laga Timnas Indonesia vs Australia akan dimenangkan timnas dari negeri Kanguru tersebut.

Prediksi Australia vs Indonesia

Sportmole media olahraga asal Inggris memprediksi Australia menang 2-0 atas Indonesia. "Kami memperkirakan Australia 2-0 Indonesia," tulis media tersebut.

Prediksi itu berkaca pada catatan kedua tim dalam babak grup Piala Asia 2023.

BACA JUGA

Socceroos tanpa kekalahan kekalahan, menang 2 kali imbang satu kali. Mereka mencetak 4 gol dan kemasukan 1 gol.

Meski demikian media itu juga memuji prestasi yang diraih Timnas Indonesia. Pasukan Shin Tae-yong mencetak sejarah pertama kali melaju hingga 16 besar Piala Asia.

Halaman:

Editor: Zayyin Multazam Sukri


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah