FIFA Akhirnya Ambil Langkah Tegas Soal Rusia, Semua Timnas dan Klub Dilarang Bertanding di Seluruh Kompetisi

- 1 Maret 2022, 08:35 WIB
FIFA berikan sanksi tegas terhadap Timnas Rusia dan Klub di kompetisi resmi sepakbola dunia
FIFA berikan sanksi tegas terhadap Timnas Rusia dan Klub di kompetisi resmi sepakbola dunia /REUTERS/Dado Ruvic/Illustration/

JURNAL NGAWI - Invasi Rusia terhadap Ukraina juga berdampak pada sektor sepakbola negara tersebut. Kini FIFA mengambil langkah tegas soal keikutsertaan mereka di kompetisi resmi.

FIFA sebagai badan sepakbola dunia akhirnya mengambil langkah tegas terkait status Timnas Rusia dan beberapa klub Rusia dalam kompteisi sepakbola.

Timnas Rusia sebelumnya dijadwalkan bertanding dalam babak play-off kualifikasi Piala Dunia 2022 Qatar pada bulan Maret 2022.

Baca Juga: Preview Persija vs Persib Bandung, Head to Head, dan Angka Penting Pertemuan Kedua tim di Liga 1

Timnas Rusia semula akan bertanding melawan Polandia, Swedia, Republik Ceko pada 29 Maret 2022 guna memperebutkan satu tempat di putaran final Piala Dunia Qatar 2022.

Namun, 3 calon lawan mereka memboikot pertandingan itu.

Selain itu, negara-negara Britania Raya yaitu Inggris, Skotlandia, Wales, dan Republik Irlandia telah menyatakan sikap bahwa mereka menolak bermain melawan Timnas Rusia.

Terbaru, hari ini 1 Maret 2022 FIFA memberikan pernyataan tegas.

Baca Juga: Daftar Surprise SAG Award Tahun Ke-28 2022

Halaman:

Editor: Zayyin Multazam Sukri

Sumber: AFP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah